Arsip
Bajaj XCD 125
Setelah melengkapi jajaran Pulsarnya (180 dan 200), kali ini Bajaj berencana memasukkan andalan barunya di pasar motor sport 125. Perkenalkan, Bajaj XCD 125, sebuah motor sport imut dengan kapasitas mesin 125cc. Tentunya anda sudah tahu kan, motor apa yang akan dilawan oleh XCD? Yap, Suzuki Thunder 125 adalah lawan utama yang harus dihadapi. Melenggang sendirian di kelas 125 cc, masih ada celah yang bisa dimaanfaatkan oleh XCD.
Tampang XCD memiliki ciri khas motor negeri Mahatma Gandhi itu, dengan tudung lampu yang menyerupai Pulsar dan Apache, apa memang begini tren di India? Keseluruhan, XCD memiliki kesan yang baik, tangki bensinnya memiliki semacam aksesoris air scoop yang sekilas seperti milik Honda Tiger lawas. Lekuk tangkinya sendiri terlihat indah, meski kurang berkesan kekar. Sedangkan bodi tengah dan belakang tidak begitu masalah, cenderung Thunder-esque, namun ada nilai tambah pada lampu belakang yang sudah menggunakan LED. Kaki-kaki yang dipakai sudah menggunakan pelek palang, namun masalahnya untuk rem depan masih menggunakan rem tromol yang secara drastis mengurangi kadar modeen XCD. Untuk kaki belakang masih menggunakan dual-shock. Di sektor knalpot, XCD menggunakan warna hitam dof dengan aksen silver di silencernya. Sayangnya bentuk knalpot masih belum terlalu “mendongak”, kesannya masih seperti Honda GL-MAX 😀 Baca selengkapnya…
Fanderlart’s Tweet
Kesalahan: Pastikan akun Twitter Anda publik.
Sekilas
Odometer
- 1.041.884 km
Tulisan Terbaru
Tulisan Terpopuler
Link Keluar
Sesama Blog
- Agepe
- agung92
- bennythegreat.wordpress.com
- Chemistry Education
- Dashite
- Educartono
- Girifumi
- Indobikers
- indomotoblog
- Indonesian Literatur
- Istana Cinta
- Istiyanto
- kingqueen
- kolom tulisan
- Koro
- Lesehan di awiguna BLOG
- Mind Genesis
- Nana
- Opini , Imajinasi dan Jepret sana-sini ……
- Opini Guru
- Paguyuban Motor TVS Bandung
- pak Franky
- Proud2ride\’s Weblog
- SENYAWA
- Taufik & Motorcycle
- Triatmono
- William Christiansen
- Yamaha Vixion Club Bogor
Arsip
Kategori
Awan Tag
AHM apache athlete bajaj bajaj XCD beat bebek berita bisnis blade CBR CS1 De Britto desain fazer FZ-16 honda iklan imej india Informasi injeksi internet jalan jalan-jalan JMS kanzen kawasaki kenaikan BBM kymco lalu-lintas live in Marketing matik MegaPro minerva mio modifikasi Motor motor baru motor baru honda motor sport mtoro Musik ninja otomotif pameran Pengalaman penghargaan penjualan PRJ pulsar refleksi revo revo 110 sachs Safety Riding scorpio situs skubek skuter skydrive sport suzuki tata nano thailand thunder tiger turing TVS TVS Apache V-Ixion vario vega zr YamahaMeta:Fanderlart
Motorjual
- Sebuah galat telah terjadi; umpan tersebut kemungkinan sedang anjlok. Coba lagi nanti.
Kata Mereka